Kebangkitan Sentra Tenun

KOTA BIMA, – Ntobo Fashion Week STIE Bima Tahun 2023, luarbiasa. Kalimat layak disematkan untuk kegiatan rutin yang dilaksanakan mahasiswa KKN di kelurahan Ntobo. Selama 3 tahun terakhir ini, peragaan busana dengan kain tenun daerah itu berjalan spektakuler. Kegiatan tersebut juga mendapat dukungan dari Pemerintah Kota Bima. Bagaimana tidak, Pj Walikota Bima HM Rum didampingi …

Kebangkitan Sentra Tenun Read More »